Padahal di zaman dahulu, sebuah game di buat manusia melalui pola pikir dan menggunakan fisik secara langsung. Contoh saja game beyblade, game ini pada zaman dahulunya dimainkan secara langsung. Dan pada zaman teknologi yang serba canggih seperti sekarang ini semua orang sudah menggunakan teknologi virtual untuk memuaskan seseorang dalam bermain game.
Baca Juga:
- 5 Game yang Dapat Membuat Isi Dompetmu Kering
- Anime Legendaris Pokémon yang Sampai saat ini Masih di Gemari
- Tips Dance Di Avatar Musik
Sebuah game diciptakan untuk menetralisir pikiran-pikiran manusia yang sedang kacau, namun tak jarang ada juga game yang malah membuat seseorang frustasi ketika memainkan game tersebut. namun kebiasaan memainkan game terlalu sering sangat tidak baik, terutama bagi kalangan muda yang seharusnya mereka harus menuntut ilmu.
Sumber: Casual Game |
Pembuatan sebuah game memanglah bukan sesuatu hal yang mudah. Akan tetapi game-game yang memiliki kualitas yang baik tentu akan banyak diminati banyak orang, dari beberapa game yang sudah penulis cobakan. Banyak game-game tersebut yang mendapatkan pujian dari pemain-pemain yang memainkan game tersebut.
Bahkan sebuah game bisa saja mendapatkan keuntungan yang sangat berlipat ganda. Contoh beberapa game yang sudah meraup keuntungan yang sangat banyak seperti COC, Avatar music, dan lain-lain. Mereka biasanya mendapatkan keuntungan biasanya dari pembelian gems/ deamon pada game tersebut. harga termurah dari pembelian gems tersebut biasanya Rp 5000, dan paling besar Rp 1.500.000. biasanya setiap pemain akan membeli gems untuk mendapatkan sebuah event dan keuntungan VIP.
Sumber: Game |
Belum lagi untuk pemain yang memiliki VIP 6 dan SVIP. Mereka rela mengeluarkan uang puluhan juta karena menikmati game tersebut. dan pemain pada game tersebut juga tersedia 2 versi, versi indonesia dan vietnam. Versi indonesia 70% pemainnya terdiri dari orang-orang indonesia, dan 30%nya terdiri dari orang Malaysia, Brunei, Vietnam, Arab Saudi, Amerika dan masih banyak negara-negara lainnya.
Note
Sebuah game yang berkualitas akan dapat memberikan keuntungan bagi sebuah negara terutama untuk meningkatkan pendapatan masyarakat dan mengurangi pengangguran. Jika anak bangsa ini memiliki keahlian dalam membuat sebuah game, tidak ada salahnya pemerintah untuk mengambil andil untuk mengembangkan kemampuan anak tersebut.
Data
Avatar Music, diakses 21 juli 2017
Avatar musik Indonesia, diakses 21 juli 2017
COC, diakses 21 juli 2017
No comments:
Post a Comment
Terimakasih sudah berkunjung, dan jangan lupa dibaca juga artikel kami lainnya. Terimakasih